Senin, 13 Mei 2013

Sistem Perekonomian

Pengertian Sistem Perekonomian

             Sistem perekonomian adalah sistem yang digunakan oleh suatu negara untuk mengalokasikan sumber daya yang dimilikinya baik kepada individu maupun organisasi di negara tersebut. Perbedaan mendasar antara sebuah sistem ekonomi dengan sistem ekonomi lainnya adalah bagaimana cara sistem itu mengatur faktor produksinya.

Macam macam Sistem Perekonomian

  1. Perekonomian Terencana
          Perekonomian Terencana dibagi 2
          *    Komunisme, adalah sistem yang mengharuskan pemerintah memiliki dan menggunakan seluruh
                faktor produksi
          *    Sosialisme, adalah sistem perekonomian dimana perekonomian tersebut mengacu pada rakyat
   
     2.   Sistem Ekonomi Tradisional
         
           Sistem Ekonomi Tradisional bertujuan untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga dari rakyat. Jadi,
           masyarakat dapat berperan menjadi Produsen, Konsumen, atau keduanya.
 
     3.   Perekonomian Pasar
       
           Sistem Perekonomian ini sangat bergantung dengan kapitalisme dan liberalisme untuk menciptakan
           lingkungan dimana produsen dan konsumen bebas menjual dan membeli barang yang mereka
           inginkan
    
     4.   Perekonomian Pasar Campuran
         
           Perekonomian Pasar Campuran adalah gabungan dari sistem perencanaan dan Pasar.         

0 komentar:

Posting Komentar